Tabel Angsuran KPR Bank BCA Syariah Terbaru 2025

Daftar Isi

Program KPR BCA syariah membantu nasabah dengan syarat yang mudah, bunga yang rendah dan waktu angsuran yang dapat disesuaikan dengan kemampuan finansial nasabah itu sendiri. Selain itu BCA sekarang telah ada dengan program syariah yang berlaku dengan akad murabahah jadi tidak akan mengambil keuntungan seperti halnya rentenir ataupun lintah darat.

Manfaat KPR bank BCA syariah adalah :

  • Membantu atau mempermudah nasabah untuk mendapatkan pengadaan rumah maupun apartemen
  • Pengembalian atau pembayaran angsuran setiap bulan dengan bunga tetap dan tidak berubah
  • Nasabah dengan mudah bisa memilih angsuran pembayaran hingga 20 tahun atau 2 tahun sebelum jatuh tempo
  • Nasabah dengan mudah melakukan pembayaran angsuran dengan sistem autodebet oleh tahapan bank BCA syariah

Persyaratan untuk KPR bank BCA syariah umum

Untuk karyawan tetap

  • Fotokopi KTP pemohon untuk kejelasan identitas
  • Fotokopi KTP istri ataupun suami ( untuk yang sudah menikah )
  • Fotokopi kartu keluarga ( KK ) / akte kelahiran
  • Fotokopi surat nikah ( bagi yang sudah menikah )
  • Slip gaji tiga bulan terakhir
  • FC NPWP ( nomor pokok wajib pajak )
  • FC rekening Koran 3 bulan terakhir
  • Surat keterangan kerja tetap yang asli

Untuk wiraswasta

  • Fotokop KTP pemohon untuk kejelasan identitas
  • Fotokopi KTP istri / suami ( bagi yang sudah menikah )
  • Fotokopi KK ( kartu keluarga )/ akte kelahiran
  • FC NPWP (nomor pokok wajib pajak )
  • FC rekening Koran 3 bulan terakhir
  • Surat keterangan kerja tetap yang asli
  • FC SIUP
  • FC TDP khusus untuk wiraswasta yang menggunakan badan hukum

Untuk professional

  • Fotokopi KTP pemohon untuk kejelasan identitas
  • Fotokopi KTP suami/istri
  • Fotokopi KK ( kartu keluarga)/ akte kelahiran
  • Fotokopi surat nikah
  • FC NPWP (nomor pokok wajib pajak )
  • FC rekening Koran 3 bulan terakhir
  • Fotokopi ijin praktek

Persyaratan secara umum untuk KPR BCA syariah adalah :

  • Pemohon adalah warga Negara Indonesia bukan warga Negara asing
  • Untuk pegawai ataupun karyawan minimal telah bekerja selama dua tahun, bila kurang dari itu, besar kemungkinan bahwa pengajuan kredit akan ditolak
  • Untuk wiraswasta minimal telah membuka sebuah usaha selama 5 tahun, bila kurang dari itu, maka besar kemungkinan pengajuan kredit akan ditolak
  • Professional, hanya diperuntukan untuk tenaga professional kesehatan seperti dokter umum, dokter spesialis dan bidan
  • Usia minimal untuk pemohon pinjaman adalah 21 tahun dan maksimal usia untuk pensiunan adalah 65 tahun, apabila usia pemohon pinjaman kurang ataupun lebih untuk pensiunan daripada usia yang telah ditetapkan, maka dapat dipastikan berkas pengajuannya akan ditolak
  • Hasil track record pembiayaan bersih ataupun tidak terkena blacklist ( daftar nasabah yang bermasalah ) dari bank manapun
  • Memiliki rekening tabungan sendiri di bank BCA syariah
  • Untuk pinjaman lebih dari 50 juta wajib menyertakan NPWP ( nomor pokok wajib pajak ), bila kurang dari itu tidak diharuskan melampirkan NPWP
Tabel Angsuran KPR Bank BCA Syariah Terbaru 2025

Demikianlah penjelasan tentang syarat-syarat pengajuan kredit KPR BCA syariah dan tabel angsurannya, semoga membantu!

Posting Komentar