Tabel Angsuran KUR Bank Mandiri Terbaru 2025

Daftar Isi

Bank Mandiri telah menjadi salah satu bank yang dipercaya oleh Pemerintah untuk menyalurkan dana KUR atau Kredit Usaha Rakyat. Sehingga bagi anda yang saat ini sedang membutuhkan pinjaman modal untuk mengembangkan usaha, dapat mengajukan pinjaman Kredit di Mandiri,.

Pemerintah telah memberikan sejumlah dana kepada bank Mandiri untuk selanjutnya disalurkan kepada masyarakat. Dana ini nantinya dapat digunakan untuk dijadikan modal, guna mengembangkan usaha mereka, dimana setiap masyarakat dapat mengajukan pinjaman hingga maksimal Rp100 juta.

Jangka waktu pinjaman yang ditawarkan oleh bank Mandiri tidaklah lama yaitu minimal 1 tahun atau 12 bulan dan maksimal 3 tahun atau 36 bulan saja. Pengembalikan pinjaman dapat dilakukan dengan cara kredit atau mengangsur sesuai dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

Kriteria dari Calon Nasabah KUR Mandiri

  • Pelaku usaha tidak sedang menerima kredit dari perbankan atau kredit program pemerintah.
  • Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi yang tengah menerima kredit konsumtif dari perbankan seperti Kredit kendaraan bermotor, kredit pemilikan Rumah, kartu kredit dan kredit konsumtif lainnya.
 

Fitur Kredit Usaha Rakyat Bank Mandiri

Seperti bank lainnya, Bank Mandiri juga memiliki fitur kredit, yaitu:

Limit Kredit

  • KUR Bank Mandiri yang langsung ditujukan kepada individu dengan maksimal pinjaman Rp 500 juta
  • KUR Bank Mandiri yang Tidak Langsung

Pola Excuting

Bank Mandiri akan memberikan pembiayaan kepada mitra usaha dimana kemudian mitra usaha tersebut akan meneruskannya kepada nasabah sebagai end user, sehingga mitra usaha akan tercatat sebagai debitor bank sementara pembiayaan kepada end user akan tercatat sebagai eksposur pembiayaan perusahaan mitra. Besarnya jumlah KUR yang akan diberikan oleh bank Mandiri adalah maksimal Rp 2 Milyar per lembaga Linkage dan maksimal Rp 100 juta per end user.

Pola Channeling

Pola channeling merupakan skema yang tidak langsung yang melibatkan lembaga linkage sebagai mitra dalam menyalurkan KUR. Lembaga linkage yang mengajukan permintaan KUR kepada bank atau lembaga penyalur KUR. Pengajuan tersebut akan diperiksa oleh bank atau lembaga penyalur KUR dengan mengecek sistem. Sesuai daftar nominatif end user dengan limit kredit per end user s/d Rp 500Juta.

  • Jenis Kredit yakni Investasi atau modal kerja.
  • Jangka Waktu Kredit

1. KMK maksimal 3 tahun dan dapat diperpanjang menjadi 6 tahun.
2. Maksimal KI perkebunan tanaman keras adalah 13 tahun dan tidak dapat diperpanjang.
3. Maksimal KI adalah 5 tahun dan dapat diperpanjang menjadi 10 tahun.

Syarat Pengajuan KUR

Ada beberapa poin persyaratan untuk melakukan Pengajuan KUR di Bank Mandiri yang harus anda penuhi. Jika ingin pengajuan KUR anda disetujui oleh pihak Bank Mandiri anda harus melengkapi semuanya, yang paling penting adalah anda sudah memiliki Usaha yang berjalan minimal 6 bulan. Selanjutnya lengkapi persyaratan berikut :

  • Tidak termasuk dalam daftar hitam bank indonesia
  • FC KTP, Kartu Keluarga, Surat Nikah/Cerai
  • Photo 4×6 suami istri
  • Surat Keterangan Usaha
  • Agunan BPKB Mobil, Motor, SHM, AJB, SHGB
  • Khusus kredit di atas Rp 50 juta wajib melampirkan NPWP
 

Jika dana yang anda ajukan hingga 25 juta rupiah dalam waktu maksimal 36 bulan, maka proses pengajuannya akan berlangsung sangat cepat dan mudah. Selain itu jaminan atau agunan yang bisa diberikan adalah usaha yang sedang dibiayai oleh Bank Mandiri tersebut, jadi Anda juga tak perlu repot-repot mencari jaminan.

Tabel Angsuran KUR Bank Mandiri Suku Bunga Flat 2025


Tabel Angsuran KUR Bank Mandiri Suku Bunga Efektif  Setara 0,2%

Tabel Angsuran KUR Bank Mandiri Suku Bunga sumer murah 9% Efektif  pertahun
 

Posting Komentar