Tabel Angsuran KUR BRI Syariah Terbaru 2025 (5-25 Juta & 50-500Juta)
BRI Syariah menawarkan kredit usaha rakyat dengan suku bunga rendah. Seperti yang telah kita ketahui, BRI Syariah telah menjadi Bank berbasis Syariah pertama yang mendapatkan ijin untuk menyalurkan KUR. Melalui produk pembiayaan mikronya membantu para nasabah dengan cara memberikan pinjaman sebagai modal usaha untuk mengembangkan usaha atau membuka usaha baru. Nasabah dapat mengajukan pinjaman di BRI Syariah mulai dari Rp 25 juta hingga Rp 500 juta.
Nah, berikut adalah beragam ulasan mengenai beberapa produk pembiayaan mikro dari Bank BRI Syariah tersebut.
Mikro 25iB
Pembiayaan Mikro 25iB artinya Nasabah dapat mengajukan pinjaman dengan plafon batas mulai dari 5 juta sampai dengan 25 juta tanpa jaminan, tenor pengembalian mulai dari 6 bulan hingga maksimal 36 bulan.
Persyaratan Pinjaman Mikro 25iB
- FC KTP Calon Nasabah & Pasangan
- Kartu Keluarga & Akta Nikah
- Akta Cerai / Surat Kematian (Pasangan)
- Surat Izin Usaha / Surat Keterangan Usaha
Mikro 75iB
Nasabah BRI Syariah dapat mengajukan pinjaman mulai dari 5 juta sampai dengan 75 juta dengan tenor pengembalian mulai dari 6 bulan sampai 60 bulan. Bila anda memilih untuk mengambil pinjaman ini, anda harus memberikan jaminan yang dapat berupa tanah, bangunan, kendaraan atau deposito
Persyaratan Pinjaman Mikro 75iB
· FC KTP Calon Nasabah & Pasangan
· Kartu Keluarga & Akta Nikah
· Akta Cerai / Surat Kematian (Pasangan)
· Surat Izin Usaha / Surat Keterangan Usaha
· Jaminan & NPWP (Untuk plafon > 50 juta)
Mikro 500iB
Nasabah dapat mengajukan pinjaman lebih dari 75 juta sampai dengan 500 juta melalui jenis pinjaman Mickro 500iB ini dengan tenor pengembalian mulai dari 6 bulan hingga 60 bulan. Untuk mengambil pinjaman ini anda harus memberikan jaminan yang dapat berupa tanah atau bangunan, tanah kosong, kendaran, kios, ataupun deposito.
Persyaratan Pinjaman Mikro 500iB:
· FC KTP Calon Nasabah & Pasangan
· Kartu Keluarga & Akta Nikah
· Akta Cerai / Surat Kematian (Pasangan)
· Surat Izin Usaha / Surat Keterangan Usaha
· Jaminan & NPWPPersyaratan Umum Kredit Mikro Bank BRI Syariah
1. Warga Negara Indonesia (WNI), berdomisili di Indonesia
2. Usia minimal 21 tahun atau telah menikah untuk usia diatas >18 tahun
3. Wiraswasta yang memiliki usaha sesuai dengan prinsip syariah
4. Lama usaha calon nasabah :
- Untuk Mikro 75iB dan Mikro 500iB, lama usaha minimal 2 tahun
- Untuk Mikro 25iB, lama usaha minimal 3 tahun
6. Memiliki usaha tetap
7. Jaminan atas nama milik sendiri atau pasangan atau orang tua atau anak kandungHal lain yang perlu untuk dipahami adalah bahwa BRI Syariah hanya menyalurkan dana KUR 2023 bagi pelaku usaha yang memenuhi persyaratan dan ketentuan pengunaan dengan melalui sistem jual beli. Penting untuk dipahami, adanya penetapan margin yang dilakukan oleh BRI Syariah, mampu menerapkan pola angsuran tetap sehingga nasabah dapat melakukan cicilan murabahah dengan nominal tetap.
Dengan demikian dapat dibilang bahwa penyaluran dana KUR secara syariah dan konvensional hampir tidak ada perbedaannya kecuali penerapan suku bunga yang dikonversikan atau dirubah ke dalam bentuk margin keuntungan bagi bank.
Tabel Angsuran Kredit Mikro atau KUR Bank BRI Syariah 5 – 25 Juta
Posting Komentar